Posts

Showing posts from May, 2017

30 Mei 2017 - Dynasty Warriors 9 Current Known Features

Image
Dynasty Warriors kembali merilis gambar-gambar teaser soal sistem barunya. Di posting sebelumnya, kita telah membahas sistem open world yang mengikuti real-time (kemungkinan besar), dan kini, kita akan bahas soal beberapa gameplay, juga grafiknya. Kita tahu kalau game-game seperti Dynasty Warriors itu sudah terhitung berat, karena melawan entah berapa ratus orang dalam satu stage, didampingi pula entah berapa ratus kawan dalam satu peta yang cukup luas. Dan kini, DW9 hadir dengan sistem open world (10 kota, jarak masing-masing 1 kilometer), maka tidak mengherankan kalau grafik DW tidak bisa kita bandingkan dengan game-game seperti Skyrim ataupun Last of Us, bukankah begitu? Dan nampaknya, karena sistem open world yang (seharusnya) membutuhkan spek tinggi, maka Koei berusaha menekan grafiknya agar gameplay tetap lancar. Tampilan life-musou bar menjadi lebih simple, begitu pula dengan font tulisannya. Sebagai gantinya, tampilan landscape dan bangunan bisa ditingkatkan (kar

New official merchandises - Bungou Stray Dogs

Image
Bungou Stray Dogs yang ketenarannya semakin naik daun akhirnya merilis beberapa merchandise baru lagi. Buku, keychain dan bahkan shin soukoku (Akutagawa x Atsushi) mendapatkan dakimakuranya! Simak reviewnya berikut ini~

Bungou Stray Dogs Wan! Vol.2 and others review

Image
Belum lama ini, Bungou Stray Dogs telah mempublikasikan beberapa buku baru diantaranya adalah BSD Wan! Vol.2 (Kanaineco), Bungou Stray Dogs manga vol.12 (Asagiri x Harukawa35), Light Novel 4 - 55 Minutes (Asagiri x Harukawa35), BSD Anthology (Various Artist), BSD Rakugaki (Harukawa35 collection) dan BSD Official Guide Book Season 2 (Bones - Anime). Saya akan beri review sekilasan tentang buku ini (dan pendahulunya).

18 Maret 2017 - Bungou Mayoi & Dynasty Warriros 9 so far

Image
Main topic hari ini adalah game terbaru dari Ambition.co,ltd untuk Bungou Stray Dogs dan Koei untuk Dynsaty Warriors 9!

Welcome to Literary Dreams

Image
art - Harukawa35 Perkenalkan, saya adalah author dari page ini, Kaien-Aerknard. Fandom utama saya adalah Bungou Stray Dogs, tetapi saya juga akan memposting tentang Bungou to Alchemist, Dynasty Warriors dan Sengoku Basara. Mungkin juga beberapa hal di luar keempat fandom ini seiring berjalannya waktu. Tujuan dari page ini sendiri adalah memberikan info dalam bahasa Indonesia, karena saya paham beberapa dari kalian kurang memahami berita inggris, yang malah membuat kalian out-dated. Karena kesibukan IRL, saya belum tentu sering aktif seperti blog-blog lain pada umumnya, namun saya usahakan untuk post setiap seminggu sekali minimal, dan saya yakinkan isi blog saya tidak akan mengecewakan Anda. Baiklah, selamat menikmati konten dari blog ini! Feel free untuk bertanya dan berkomentar ria!